Rekomendasi 5 Tempat Outbound Kaliurang Jogja Seru

Tempat Outbound Kaliurang Jogja

Rekomendasi 5 Tempat Outbound Kaliurang Jogja Seru

5 Tempat Outbound Kaliurang Jogja yang akan menjadi pilihan terbaikmu bersama Outbound Jogja. Yogyakarta memiliki seribu pesona yang menyihir siapa saja untuk selalu kembali, salah satunya adalah wisata Kaliurang. Dari banyaknya tujuan wisata yang tersebar di seluruh provinsi, Kaliurang jadi satu kawasan yang menarik untuk dieksplorasi. Bukan tanpa alasan, daerah di kaki gunung Merapi ini punya berbagai destinasi dan atraksi yang seru untuk dijelajahi.

Kaliurang juga menjadi salah satu daerah yang ada di Jogja, yang menjadi tempat team building sekaligus outbound yang sangat menarik untuk anda coba. Selain menyuguhkan pemandangan yang masih sangat asri, dibawah gunung Merapi, udara yang sejuk, anda juga akan mendapatkan manfaat outbound yang luar biasa. Selain itu kami juga memiliki Paket Team Building di Jogja, Games Activities.

Reservasi :

Rekomendasi 5 Tempat Outbound Kaliurang Jogja

outbound kaliurang jogja

Berikut 5 Tempat Outbound Kaliurang Jogja yang patut anda coba :

1. Lor Sambi
Lokasi outbound di Lor Sambi Kaliurang memang cukup luas sehingga memiliki fasilitas yang beragam. Pemandangan alam yang lokasi tersebut tawarkan tidaklah main-main.

Melakukan outbound tersebut bisa sekaligus rekreasi. Selain bermain nantinya juga dapat melihat pemandangan yang memanjakan mata di sekitar lokasi aktivitas tersebut. Bukan hanya sekedar aktivitas outbound menjadi terasa lebih menyenangkan tetapi sekaligus dapat menjadi tempat rekreasi menarik.

2. Karangasri
Karangasri adalah tempat wisata alam yang terletak di pedesaan dengan pemandangan hamparan kebun salak dan persawahan dengan latar belakang Gunung Merapi. Di Karangasri, menawarkan beberapa kegiatan yang sangat seru untuk dinikmati oleh keluarga, perkumpulan, maupun organisasi, seperti Outbound , pemancingan, susur sungai, camping.

Outbound di Karangasri salah satu 5 Tempat Outbound Kaliurang Jogja menawarkan dua jenis program berdasarkan durasi waktu: seperti Half Day Program dengan kegiatan selama 4-5 jam, dan Full Day Program yang berlangsung selama 7-8 jam.

3. Griya Persada
Griya Persada Resort menyajikan udara sejuk dan pemandangan alam yang indah, kamar yang nyaman, dan fasilitas lengkap. Resort ini juga memiliki lapangan yang cocok untuk kegiatan outbound bersama keluarga atau rekan kerja saat family gathering.

Kaliurang memiliki keindahan alam yang memesona. Saat tiba di sana, udara segar serta pemandangan yang memukau akan menyambutmu. Dengan 7 paket outbound yang tersedia, seperti outbound training, family gathering, paintball, dan Lava Tour Merapi, membuat pengalaman outbound kalian menjadi lebih menyenangkan.

4. Karang Pramuka
Karang Pramuka Kaliurang berada di lereng Gunung Merapi, yang masih merupakan kawasan hutan lindung. Hal ini membuat tempat ini memiliki keindahan alam yang asri dan sejuk. Udara di Karang Pramuka Kaliurang terasa segar dan bersih karena dikelilingi oleh pepohonan yang rindang.

Tempat ini sangat cocok untuk berbagai kegiatan, seperti berkemah, Outbound dan kegiatan pramuka lainnya. Outbound juga merupakan kegiatan yang sering dilakukan di Karang Pramuka Jogja. Tempat ini memiliki berbagai wahana outbound yang menarik, seperti paintball.

5. Kalikuning Park
Kali Kuning Park adalah Salah satu tempat wisata alam dan edukasi baru yang cukup banyak diminati. Dengan nuansa pegunungan dan alamnya yang masih sangat asri akan memanjakan para pengunjung yang datang sambil menikmati sepoi-sepoi angin dan udara yang sejuk.

Di Kalikuning Park, pengunjung akan merasakan sensasi berbeda dengan bermain game di kaki Gunung Merapi yang dikelilingi oleh perbukitan dan udara yang sejuk. Tempat ini cocok untuk bermain Outbound dan menciptakan momen yang berkesan bersama teman dan keluarga. Di Kalikuning Park, kamu dapat menikmati kegiatan outbound dengan latar belakang Gunung Merapi yang menakjubkan.

Manfaat Kegiatan Outbound

tempat outbound kaliurang

1. Menumbuhkan Jiwa Leadership
Manfaat outbound adalah menumbuhkan jiwa leadership karyawan. Selama kegiatan ini, peserta sering diberi tanggung jawab untuk memimpin kelompok atau mengambil keputusan penting dalam situasi yang menuntut.

2. Meningkatkan Kekompakan Dan Kerjasama Tim
Salah satu fokus utama manfaat outbound di 5 Tempat Outbound Kaliurang Jogja adalah membangun kekompakan dan kerjasama dalam tim. Kegiatan kelompok yang dirancang khusus memerlukan kolaborasi aktif antara anggota tim untuk mencapai tujuan bersama.

3. Mempererat Hubungan Antar
Kegiatan outbound juga memiliki dampak positif dalam mempererat hubungan antar karyawan. Ketika mereka menghadapi tantangan bersama dan merasakan keberhasilan bersama, ikatan sosial antar anggota tim semakin kuat.

4. Membentuk SDM Yang Unggul Dan Berdaya Saing Tinggi
Outbound training membantu perusahaan dalam membentuk Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul dan berdaya saing tinggi. Karyawan yang memiliki kemampuan aktualisasi diri yang kuat, kemampuan kepemimpinan, dan keterampilan kerjasama tim yang baik menjadi aset berharga bagi perusahaan.

5. Meningkatkan Produktivitas
Salah satu manfaat outbound adalah peningkatan produktivitas karyawan. Ketika karyawan merasa lebih percaya diri dalam menghadapi tugas dan tantangan, mereka cenderung lebih efisien dalam pekerjaan mereka.

6. Meningkatkan Rasa Percaya Diri
Manfaat outbound dapat memberikan dorongan besar pada rasa percaya diri karyawan. Ketika mereka berhasil mengatasi tantangan-tantangan yang sulit selama kegiatan outbound, mereka merasa lebih yakin dalam kemampuan mereka.

7. Meningkatkan Semangat Dan Motivasi
Manfaat outbound juga dapat meningkatkan semangat dan motivasi karyawan. Ketika karyawan merasa diberi pengalaman baru yang menyenangkan dan bermanfaat, mereka cenderung lebih termotivasi dalam menjalankan tugas-tugas mereka.

Paket Outbound Kaliurang

kaliurang outbound

a. OUTBOUND HALFDAY (5 jam)

Harga 5 Tempat Outbound Kaliurang Jogja  mulai dari Rp. 120.000 – Rp. 170.000/orang (minimal 30 orang)

Fasilitas :
– Creative design program
– Area outbound
– Trainer/host
– Fasilitator/pemandu
– Makan 1x, Snack 1x
– Standard medicine
– Alat games
– Dokumentasi foto
– Games Outbound
– Spanduk

b. OUTBOUND FULLDAY (8 jam)

Harga mulai dari Rp. 200.000 – Rp. 240.000/orang (minimal 30 orang)

Fasilitas :
– Creative design program
– Area outbound
– Trainer/host
– Fasilitator/pemandu
– Makan 1x, Snack 1x
– Standard medicine
– Alat games
– Dokumentasi foto
– Games Outbound
– Spanduk

c. OUTBOUND + INHOUSE TRAINING

Harga mulai dari Rp. 280.000 – Rp. 320.000/orang (minimal 30 orang)

Fasilitas :
– Creative design program
– Area outbound
– Trainer/host
– Fasilitator/pemandu
– Makan 1x, Snack 1x
– Standard medicine
– Alat games
– Dokumentasi foto
– Games Outbound
– Spanduk
– LCD Proyektor
– Indoor Arena
– Sound System

d. PAKET OUTBOUND + JEEP LAVA TOUR

Harga mulai dari Rp. 250.000 – Rp. 295.000/orang (minimal 30 orang)

Fasilitas :
– Creative design program
– Area outbound
– Trainer/host
– Fasilitator/pemandu
– Makan 1x, Snack 1x
– Standard medicine
– Alat games
– Dokumentasi foto
– Games Outbound
– Spanduk
– Penyusuran volcano tour merapi dengan banyak rute wisata
– Jeep wisata
– Jasa pemandu

e. PAKET OUTBOUND + PAINTBALL

Harga mulai dari Rp. 250.000 – Rp. 295.000/orang (minimal 30 orang)

Fasilitas :
– Creative design program
– Area outbound
– Trainer/host
– Fasilitator/pemandu
– Makan 1x, Snack 1x
– Standard medicine
– Alat games
– Dokumentasi foto
– Games Outbound
– Spanduk
– Paintball War Game System Tournament dan Set Peralatan

Mengapa Harus Memilih Jogja Outbound

wisata outbound kaliurang

1. Fresh, fun and entertain
Program outbound didesain seasyik dan semenarik mungkin sehingga membantu peserta kembali fresh dan melepaskan diri dari kepanatan pikiran, hati dan jiwa dikarenakan pekerjaan.

2. Customize training
Program outbound didesain sesuai dengan kebutuhan setiap organisasi melalui proses need assesment sehingga nantinya program yang dilaksanakan benar-benar sesuai dengan harapan dan kebutuhan organisasi Anda.

3. Professional Expert
Tim trainer dan instruktur yang professional, memiliki pengalaman mendampingi berbagai kegiatan training baik indoor maupun outdoor training.

4. Impactful and Meaningful
Program outbound didesain tidak hanya fokus pada suka cita peserta saja, namun juga tetap memperhatikan output dan ketercapaian dari tujuan kegiatan sehingga nantinya juga berdampak terhadap produktivitas di dalam pekerjaan.